Yang Muda Yang Bercinta: Menyoal Maskulinitas di Bawah Tirani Kelas
Yang Muda Yang Bercinta membuka wacana tentang maskulinitas dan relasinya dengan kesuksesan finansial. Dunia yang Sjumandjaja hadirkan di hadapan para tokohnya adalah struktur sosial yang hanya mengakui maskulinitas sebagai syarat untuk sukses. Sony, mahasiswa penyair yang diperankan WS Rendra, harus membuktikan ini di hadapan orang-orang terpentingnya.... Baca